You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PKL di Trotoar Jl Sudirman Bakal Direlokasi ke Loksem
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

PKL di Trotoar Jl Sudirman Bakal Direlokasi ke Loksem

Pedagang kaki lima (PKL) yang menjalankan kegiatan usahanya di trotoar Jl Jenderal Sudirman, kawasan Bendungan Hilir (Benhil), Jakarta Pusat akan difasilitasi berjualan di lokasi sementara (Loksem).

Kita carikan lokasi sementara untuk berjualan

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno mengatakan, relokasi diperlukan agar para PKL tersebut masih bisa berdagang, namun tidak menganggu pejalan kaki.

"Kita carikan lokasi sementara untuk berjualan. Sehingga, area trotoar tidak lagi diokupasi," ujarnya, Kamis (1/2).

Pembangunan Pasar Benhil Dimulai

Sandi menjelaskan, dirinya sudah berkomunikasi dengan para PKL tersebut. Menurut penuturan para PKL, mereka terpaksa berjualan di trotoar karena tidak memiliki tempat usaha lain.

"Kita sedang berkonsultasi dengan PD Pasar Jaya untuk memastikan terselesaikannya revitalisasi Pasar Benhil," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1643 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik